FISIP UNMUL - Sesuai surat wakil Rektor bidang Kemahasiswaan dan alumni nomor 105/UN17.19/KM/2021 tentang Penyelenggaraan NUDC dan KDMI Tahun 2021 Universitas Mulawarman. dalam rangka persiapan kegiatan seleksi National University Debate Championship (NUDC) dan Kompetisi Debat Mahasiswa Indonesia (KDMI) Tahun 2021 Tingkat Universitas Mulawaman yang akan dilaksanakan secara daring pada bulan Mei 2021.
"Maka dengan ini kami memohon, kepada Bapak/Ibu Dekan Fakultas agar dapat melaksanakan seleksi peserta kegiatan tersebut pada tingkat Fakultas dan dapat mengirimkan daftar nama peserta yang lolos seleksi ke Sub-bagian MPI Kemahasiswaan Rektorat melalui email This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it. paling lambat tanggal 30 April 2021 pukul 12.00 wita". dengan mengacu pada ketentuan sebagai berikut:
- National University Debate Championship (NUDC), terdiri atas 3 (tiga) orang mahasiswa, yaitu 2 (dua) mahasiswa sebagai Debater dan 1 (satu) mahasiswa sebagai Adjudicator
- Kompetisi Debat Mahasiswa Indonesia (KDMI), terdiri atas 3 (tiga) orang mahasiswa sebagai Debater (Mengacu pada pedoman KDMI 2020, untuk KDMI tidak ada Afiudicator. Jika ada perubahn di Pedoman KDMI 2021, maka akan segera kami susukan pemberitahuannya ke Fakultas).
Untuk itu, diinformasikan kepada Mahasiswa/i Fisip unmul yang berminat untuk berpartisipasi dalam kegiatan tersebut, silakan melakukan konfirmasi pendaftaran/Pendaftaran kebagian Kemahasiswaan Fisip lt. 2 gedung dekanat Fisip Unmul, sebelum waktu yang telah ditentukan.
Silakan Unduh :