Banjarmasin, 1 s/d 3 Agustus 2024, diselenggarakan kegiatan SIMAK (Silaturahmi Mahasiswa Administrator Kalimantan) tahun 2024, yang pada tahun ini Program Studi Administrasi Publik Fisip Universitas Lambung Mangkurat bertindak sebagai tuan rumah.Banjarmasin, 1 s/d 3 Agustus 2024, diselenggarakan kegiatan SIMAK (Silaturahmi Mahasiswa Administrasi Publik se-Kalimantan) tahun 2024, yang pada tahun ini Program Studi Administrasi Publik Fisip Universitas Lambung Mangkurat bertindak sebagai tuan rumah.

 

Delegasi Himanislik Fisip Unmul tahun ini sukses meraih Penghargaan Best Paper dan Best Presentation dengan judul papernya “Kesiapan UPTD Pusat Layanan Disabilitas dan Pendidikan Inklusif dalam Mendukung Pendidikan Inklusif di Kota Samarinda” disusun oleh Muhammad Rinaldy, Novalin Delvia Sari, Puspa Andini dan Muhammad Ardi Penyusunan paper dibimbing oleh Dr. Fajar Apriani, M.Si.

WhatsApp Image 2024 08 05 at 16.39.13 1024x683

Penghargaan Best Paper diberikan oleh Ibu Avela Dewi, S.Sos., M.Si selaku Kaprodi Adm. Publik Univ. ULM

WhatsApp Image 2024 08 05 at 16.39.39 1024x682

Penghargaan Best Presentation diberikan oleh Ibu Trisylvana Azwari, S.Sos., M.AP selaku Sekretaris Prodi Adm. Publik Univ. ULM